S3 INFORMATIKA UAD SAMBUT ANGKATAN BARU LEWAT PERKENALAN HIMADIFA DAN PEMILIHAN KETUA KELAS
(S3 DIFA News) Pada hari Senin, 24 September 2025, Himpunan Mahasiswa Program Studi Informatika Program Doktor (HIMADIFA) sukses menggelar acara Perkenalan Himpunan Mahasiswa dan Pemilihan Ketua Kelas Angkatan 3. Kegiatan tersebut berlangsung di Amphiteater Museum Muhammadiyah Kampus 4 Universitas Ahmad Dahlan. Mahasiswa baru program studi S3DIFA Angkatan 3 menunjukkan antusiasme tinggi dalam mengikuti acara tersebut. […]

